Bag SDM Polres Beltim Adakan Pelatihan TOT VCD Fungsi Teknis Kepolisian Sat Binmas

Polres Belitung Timur, Hubungan Masyarakat – Manggar, Sebanyak 20 orang personel Polres Belitung Timur melakukan pelatihan Training Of Trainer Video compact Disk (TOT VCD) fungsi teknis Kepolisian Sat Binmas. Pelatihan yang diadakan oleh Bag SDM Polres Belitung Timur bertempat di Aula Tengah Polres Belitung Timur, Rabu (26/07/2023) Kegiatan pelatihan VCD Fungsi tekhnis Kepolisian Satuan Binmas […]