Polres Belitung Timur

Wakapolres Belitung Timur Dengarkan Aspirasi Anggota Memalui Kegiatan “Buka Keran”

Polres Belitung Timur, Hubungan Masyarakat – Manggar, Wakapolres Belitung Timur Kompol Poltak S.T. purba, SIK, gelar kegiatan Buka Keran (Blusukan Komunikasi Kumpul Bersama Anggota), di kantin Polres Belitung Timur, Selasa (4/9/2023). Buka Keran (Blusukan Komunikasi Kumpul Bersama Anggota) merupakan program mendengarkan aspirasi dari anggota Polri khususnya anggota Polres Belitung Timur yang merupakan program yang di […]