Guna Mendukung Pengamanan Pemilu 2024 Polres Belitung Timur Melaksanakan Pengamanan Kampanye
Polres Belitung Timur, Hubungan Masyarakat – Simpak Pesak, Polres Belitung Timur Lakukan kegiatan pengamanan Pengamanan Kampanye Pertemuan Tatap Muka dan Penyebaran Bahan Kampanye dan Hiburan Musik Oleh Caleg Partai Nasdem Kab. Belitung Timur di wilayah di Lapangan Pantai Tiram Desa Simpang pesak Kec. Simpang Pesak Kab. Belitung Timur (1/1/2024) Siang. Pengamanan yang dilakukan oleh Polres […]